pelayan masyarakat

Berita Terbaru

LPM

Ika Menjalankan Ramadan Dengan Bahagia di Shelter Sehati

JAKARTA – Berangkat dari Kendal, Jawa Tengah, Ika (35) datang ke Jakarta demi kesehatan sang buah hati. Perjuangannya dimulai sejak Zakaria dalam kandungan didiagnosa jantung bocor dan masih bertahan higga kini usianya 2 tahun. Suaminya bekerja sebagai buruh kayu di kampung dan Ika selalu gigih mendampingi anaknya dalam pengobatan hingga operasi. Sudah sebulan singgah di […]

LPM Dompet Dhuafa Salurkan Parsel Ramadan, Bantu Kebutuhan Pangan Keluarga di Bulan Penuh Berkah

Bogor – Kebutuhan pangan pokok menjadi yang utama di keluarga. Harga pangan yang melambung saat menjelang Ramadan menjadi kondisi sulit bagi masyarakat dhuafa. Padahal bulan suci Ramadan harusnya disambut dengan penuh ketenangan dan kebahagiaan. Melihat kondisi berikut, LPM Dompet Dhuafa dalam semarak program bulan Ramadan 1445 H menyalurkan Parsel Ramadan bagi lansia dan masyarakat dhuafa. […]

Sambut Ramadan Penuh Khidmat, LPM Dompet Dhuafa Hadirkan Kegiatan Bersih-Bersih Masjid

Ramadan akan hadir dengan penuh rasa kegembiraan untuk semua masyarakat di dunia. Beragam kegiatan dilakukan untuk mendukung kegiatan ibadah lebih khidmat, salah satunya dengan melakukan bersih-bersih tempat ibadah seperti masjid & musholla. Lembaga Pelayan Masyarakat (LPM) Dompet Dhuafa pun menggelar aksi bertajuk Bersih-Bersih Masjid yang diselenggarakan pada tanggal 27-28 Februari dan 2-3 Maret 2024 di […]

KESEHATAN ANAK-ANAK DESA KARIKHIL DITINGKATKAN LEWAT PROGRAM POS GIZI DAN DARLING DOMPET DHUAFA

KABUPATEN BOGOR, JAWA BARAT – Suasana hangat dan penuh kegembiraan menghiasi Desa Karikhil Pada Kamis, (22/02/2024), ketika Armada Dapur Keliling (Darling) dan Pos Gizi Dompet Dhuafa kembali hadir ke berbagai wilayah dalam memberikan pelayanan makanan sehat dan bergizi serta cek kesehatan dan imunisasi bagi warga setempat yang memiliki bayi dan anak-anak dengan gizi buruk. Di […]

Program

LPM

Sebagai organ Dompet Dhuafa yang berkonsentrasi pada pendistribusian dana zakat, infaq dan shodaqoh.

LPM Dompet Dhuafa memiliki 3 (tiga) pilar program, Yaitu: Pelayanan (Serving), Pemberdayaan (Empowering), dan Pembinaan (Coaching)

LPM 2023

Media Feeds

LPM

Comments Box SVG iconsUsed for the like, share, comment, and reaction icons
Load more